Oreo CheeseCake Dessert Box
"hanya butuh 5 bahan dan 4 langkah"
Kamu bisa membuat Oreo CheeseCake Dessert Box menggunakan 5 bahan dan 4 langkah. Begini cara buatnya.
Bahan-bahan membuat Oreo CheeseCake Dessert Box
- Siapkan 12 keping oreo.
- Anda butuh 60 gr keju cheddar.
- Anda butuh 200 ml susu uht.
- Bunda butuh 3 sdm skm.
- Bunda butuh 1,5 sdm tepung maizena.
Cara buat Oreo CheeseCake Dessert Box
- Siapkan seluruh bahan. Pisahkan cream oreo dgn butiran cokelatnya. Hancurkan butiran cokelatnya, sisakan 2 untuk topping. Karena aku gak punya chopper, jd aku hancurin pake ulekan ya.
- Tuang adonan : cream oreo, susu uht, skm dan keju parut ke dalam panci. Masak dgn api kecil hingga mendidih. Lalu masukkan tepung maizena yg telah dilarutkan terlebih dahulu dgn air. Aduk-aduk hingga mengental, lalu angkat dan matikan kompor.
- Susun lapisan dessert box. Pertama masukkan butiran oreo, lalu beri adonan cream, masukkan lagi butiran oreo, lalu cream lagi, dan beri lagi butiran oreo + 2 keping oreo sebagai topping. Masukkan kedalam freezer kira-kira 2 jam hingga mengeras.
- Taraaa~ oreo cheesecake dessert box is ready to be served. Semoga bermanfaat 💕.
Mudah sekali kan buat Oreo CheeseCake Dessert Box ini? Selamat mencoba.